welcome to morin's world

Well, because this is MY world, so you have to obey MY rule...






Sabtu, 29 Oktober 2011

..balada sampah..


seperti yang bisa dilihat pada gambar di samping, urusan buang-membuang-dibuang(??) sampah di negara ini lumayan ribet untuk orang asing.

kalau untuk misah-misahin jenis sampah ajah, masih ga masalah. ini lebih ribet lagi, contohnya untuk sampah botol, label dan tutupny harus di lepas dan mereka smw masuk jenis sampah yang beda. botol itu jenis sampah botol, tutupnya masuk jenis sampah plastik, dan labelnya masuk jenis sampah yang bisa dibakar. ada lagi tempat bento siap makan, ga bisa langsung dimasukin ke tempat sampah begitu ajah, harus dicuci dulu dan label harganya dilepas karena mereka msuk jenis sampah yang beda.

belum lagi hari buang sampah yang ga bisa sembarangan, harus ngikutin jadwal. bikin sampah numpuk di dalam kamar -_____________-"

bagus sih, jadinya teratur, tapi menurut gw ini terlalu diatur. kbanyakan orang udah cukup dibuat pusing sama urusan kantor, sekolah, atau lingkungan. nah, ini urusan buang sampah ajah juga bikin ribet, kaya ga ada waktu untuk narik nafas...




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...